Mata Air Pikiran Mengalir Membentuk Kenyataan

  • Opini Kompas | IMF dan Malapraktik Diplomasi

    Jusman Dalle | Opini Harian Kompas Pemerintah memastikan bakal memberikan bantuan pinjaman kepada Dana Moneter Internasional (IMF) sebesar 1 miliar dollar AS atau sekitar Rp 9,4 triliun. Terkait komitmen Indonesia ini, Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa mengatakan, IMF diharapkan tidak hanya menggunakan pinjaman ini untuk membantu negara-negara di Eropa, tetapi juga negara-negara di Asia dan Afrika.

  • Opini Republika | Urgensi Badan Haji

    Jusman Dalle - Opini Republika | Untuk mencapai tujuan pertama yaitu manfaat transformasi manajemen, Badan Haji yang nantinya bakal berfungsi sebagai eksekutor saja, merampingkan organisasi serta secara otomatis memotong rantai birokrasi bertingkat dan kompleks yang melibatkan banyak institusi. Badan Haji juga mengakhiri rezim monopoli kewenangan sebab Kemenag tinggal memegang satu fungsi, yaitu sebagai regulator sementara Komisi VIII DPR yang membawahi persoalan haji, berfungsi sebagai evaluator.

  • Profil Jusman Dalle

    Jusman juga menekuni digital marketing. Merancang dan membuat konten digital berupa tulisan (copywriter), visual dan audio visual untuk sejumlah perusahaan dan institusi skala nasional. Antara lain Partai Gerindra, Kedutaan Besar Jerman, Taksi Ekspress, Bank BTN, PLN, XL Axiata, Agung Podomoro Land, True Money, dll.

  • Rawan Pangan Negeri Pertanian

    Jusman Dalle - Opini Koran Tempo | Program revitalisasi sektor pertanian yang pernah dijanjikan sejak 2005 masih sebatas lip service. Infrastruktur irigasi rusak parah, jalanan di desa-desa basis pertanian pun belum memadai. Rencana pemerintah untuk membagikan tanah seluas 9,25 juta hektare juga baru sebatas “angin surga”.

22.1.17

Informasi Lomba Penulisan Agung Podomoro Land untuk Wartawan dan Blogger

Tema Lomba Penulisan Jurnalistik :
TM AGUNG PODOMORO VAGANZA: 
BENTUK APRESIASI APL TERHADAP STAKEHOLDERS TM (PENGUNJUNG DAN TENANT)
Sub-tema :
  • Dampak TM AP VAGANZA terhadap tenant dan pengunjung
  • Terus Maju Pasti Untung bersama TM Agung Podomoro
  • Bisnis ritel Trade Mall sebagai penggerak ekonomi dan UKM

    Syarat & ketentuan Lomba Penulisan Jurnalistik :
  • Lomba terbuka bagi wartawan dan blogger Indonesia.
  • Tulisan yang dilombakan: features atau artikel lainnya sesuai tema, dimuat di media
    massa cetak, online, dan blog. Dipublikasikan dari 19 Desember 2016 sampai 11
    Februari 2017.
  • Artikel yang dikirimkan merupakan karya asli peserta.
  • Tidak ada pembatasan jumlah tulisan yang dikirimkan setiap peserta lomba.
  • Setiap tulisan tidak kurang dari 500 kata.
  • Usia blog minimum tiga bulan dan telah menulis 10 post.
  • Tulisan ditulis dengan komunikatif, disertai data yang akurat mengikuti kaidah
    penulisan yang benar.

    Teknis Pengiriman Tulisan :
  • Lomba dibuka pada 19 Desember 2016 dan tulisan peserta lomba diterima panitia selambat-lambatnya pada 11 Februari 2017.
  • Bagi wartawan media cetak, naskah wajib disertai lampiran scan kliping halaman media yang memuat tulisan yang dilombakan.
  • Bagi wartawan media online dan blog, naskah wajib disertai alamat pranala (link internet) media online/blog yang memuat tulisan yang dilombakan.
  • Setiap naskah yang dikirimkan dilampiri data penulis yang terdiri dari nama, nama media/blog, alamat, alamat e-mail, no telpon dan scan kartu identitas

Alamat pengiriman tulisan :

Panitia Lomba Penulisan Jurnalistik TM Agung Podomoro Vaganza
APL Tower, Lantai 45 atau Jl. Letjen S. Parman Kav.28
Jakarta Barat 11470
Telp. (021) 29024567

Kirimkan ke alamat email
kontesmenulis.tmagungpodomoro@gmail.com
dengan subject: TM Agung Podomoro Writing Contest
Juri
Keputusan Dewan Juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat. Dewan juri terdiri dari wartawan, praktisi humas, dan perwakilan TM Agung Podomoro.

Hadiah

HADIAH KONTES JURNALIS (Koran, Majalah, Online)
Juara 1: (NEW) Tab S2 9.7 + Key board + Uang Tunai Rp. 1.500.000,- 
Juara 2: (New) Tab S2 8.0
Juara 3: Handphone Galaxy A5 (2016)


3 Pemenang artikel terbanyak : Handphone Galaxy J7 
10 Pemenang Hiburan : Rp. 1.000.000,-

HADIAH KONTES BLOGGER
Juara 1: (New) Tab S2 8.0
Juara 2: Galaxy Tab A with S-Pen 8" P355 16 GB
LTE Juara 3: Galaxy A3 (2016)
3 Pemenang artikel terbanyak SAMSUNG GALAXY J5 -2016 10 Pemenang Hiburan Rp. 500.000,-

HADIAH TAMBAHAN :

Voucher belanja TM* untuk 10 tulisan pertama dari jurnalis yang diikutkan dalam lomba.
Voucher belanja TM* untuk 5 tulisan pertama dari blogger yang diikutkan dalam lomba
Voucher belanja TM* untuk 3 blogger kategori The Most Engaged on Blog
Voucher belanja TM* untuk 3 blogger kategori “The Most Retwitted on Media & Blog. *Senilai @ Rp 500.000,-

Pemenang diumumkan pada Pengundian TM Agung Podomoro Vaganza pada tanggal 25 Februari 2017 di TM Mangga Dua Square dan di laman www.agungpodomoroland.com 

LINK : Download Informasi Lomba Penulisan Trade Mall Vaganza Agung Podomoro Land